II “Mewujudkan Desa Buntalan Menjadi Desa Mandiri Pangan Dan Desa Wisata Dengan Berbasis Pada Ekonomi Kerakyatan.”II II Visi Pemerintah Desa Buntalan II  

Semarak memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Indonesia Ke-78, Karnaval Desa Buntalan

Administrator | 26 Agustus 2023 17:59:07 | Berita Desa | 554 Kali

Wajah Penuh antusias warga desa Buntalan mengikuti Karnaval tingkat Desa dalam memperingati Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78 tahun 2023 yang diadakan oleh Pemerintah Desa Buntalan. Sabtu (26/08/2023).

Peserta Acara karnaval tersebut diikuti sebanyak 17 Peserta yang terdiri dari Pemerintah Desa, 3 Lembaga Pendidikan dan 13 RT Se-Desa Buntalan. Acara ini mengambil start di Sendang Kahuripan Dusun Sampang dan Finish di Lapangan Desa Buntalan, yang dimulai pukul 13.30 WIB s.d Selesai.

Disela kegiatan ini, Kepala Desa Buntalan dr. SUJOKO mengatakan bahwa Kami selaku pemerintah Desa Buntalan mengucapkan terimakasih kepada semua warga atas antusiasnya untuk ikut memeriahkan acara karnaval pada siang hari ini, dan mohon untuk tetap menjaga tali silaturahmi.

“Luar biasa dan sangat meriah hari ini, semoga tahun depan lebih meriah lagi”, pungkasnya.

Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun)

Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)

Nama
No. HP
Alamat e-mail
Komentar
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 

Peta Desa

Aparatur Desa

Layanan Mandiri


Silakan datang atau hubungi operator desa untuk mendapatkan kode PIN anda.

Masukan NIK dan PIN

Sinergi Program

e-billing pajak
Layanan Surat Online

Agenda

Belum ada agenda

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung